contoh penerapan moral bisnis dalam perusahaan :
1. tidak melakukan korupsi yang akan merugikan perusahaan
2. tidak melanggar perjajnjian yang telah ditentukan oleh perusahaan
3. melakukan persaingan yang sehat antar perusahaan lain dgn tidak melakukan kecurangan

contoh dari menciptakan etika bisnis:
1. pengembanan tanggung jawab sosial
contoh : tidak menggusur warga yang tinggal di suatu tempat tertentu untuk mendirikan bangunan perkantoran
2. mampu menyatakan yang benar itu benar
contoh : tidak mengabulkan permohonan kredit seseorang yang dianggap tidak layak menerima kredit walaupun orang itu orang terdekat
3. konsisten terhadap aturan main yang telah disepakati bersama
contoh : menaati aturan yang telah dibuat oleh perusahaan

4 kebutuhan dasar dalam etika profesi
1. kredibilitas : kekuatan, kualitas untuk menimbulkan kepercayaan
contoh : bekerja dengan jujur dan tidak melakukan korupsi
2. profesionalisme : komitmen untuk bersikap disiplin dengan apa yang telah diperbuat
contoh : datang tepat waktu ketika bekerja
3. kualitas jasa : mutu yang diberikan kepada konsumen dan tidak merugikan pihak manapun
contoh : di bank karyawa memberikan kualitas pelayanan yang baik kepada nasabahnya
4. kepercayaan : keyakian terhadap suatu hal
contoh : yakin akan sesuatu yang dikerjakan jika hal tersebut memang benar

Sabtu, 04 Desember 2010 Posted in | | 0 Comments »

One Responses to "perilaku etika dalam bisnis"

Write a comment